Pengertian Call Center dan Jenisnya, Sudahkah Anda Tahu?

Pengertian Call Center dan Jenisnya, Sudahkah Anda Tahu?

Tentunya penting untuk mengetahui pengertian call center dan jenisnya. Dalam sebuah perusahaan, call center ini menjadi hal yang cukup penting. Karena call center dalam sebuah perusahaan maupun instansi tertentu ini berfungsi sebagai sumber dan pusat informasi, sehingga keberadaannya akan selalu dibutuhkan.

Misalnya saja ketika perusahaan membuat produk terbaru mereka, maka pelanggan bisa mencari tahu hal tersebut melalui call center. Selain itu melalui call center ini perusahaan juga bisa tahu apa yang sedang dibutuhkan customer saat itu, dengan ini perusahaan bisa terus memberikan pelayanan terbaik.

Call center dan jenisnya yang beragam ini tentunya juga memiliki fungsi dan keunggulannya sendiri antara satu dengan yang lainnya. Mungkin sebagian orang masih beranggapan jika call center hanya satu jenisnya. Padahal ada beberapa jenis call center yang mungkin jarang diketahui.

Bisa dikatakan call center ini merupakan pusat informasi yang ada pada sebuah perusahaan maupun instansi tertentu dan keberadaannya sangat penting. Tanpa adanya call center tentu pelanggan atau orang yang membutuhkan informasi pasti akan kesulitan dalam memperoleh informasi.

Pengertian Call Center dan Jenisnya, Sudahkah Anda Tahu?

Pengertian Call Center dan Jenisnya, Simak Penjelasannya Berikut!

Call center merupakan sebuah kantor pusat informasi yang diberikan perusahaan dengan tujuan untuk memberikan informasi kepada pelanggan. Berkat adanya call center ini pelanggan atau mereka yang membutuhkan informasi dapat memperoleh informasi yang Anda inginkan secara lengkap.

Biasanya call center ini akan memberikan informasi melalui telepon, namun call center ini juga bisa menyebarkan informasi melalui pesan, voice note, dan panggilan secara otomatis. Selain itu call center ini biasanya juga berfungsi untuk mengelola informasi yang juga berhubungan dengan produk order.

Dalam hal ini call center juga memiliki fungsi sebagai peningkat efisiensi dan kinerja perusahaan atau instansi sehingga dapat mengurangi anggaran. Hal ini bisa terjadi karena call center ini akan menerapkan standarisasi, kelancaran serta menyeragamkan layanan yang akan diberikan pada pelanggan,

Pengertian call center dan jenisnya call center ini juga berfungsi dalam proses kemajuan dalam sebuah perusahaan, sehingga tanpa adanya call center tentu perusahaan akan kesulitan. Karena perusahaan tidak dapat mencari informasi mengenai pelanggan dan pelanggan juga tidak akan bisa tahu informasi yang mereka butuhkan.

Nah dari segi jenis call center ini dibagi menjadi beberapa jenis yang mungkin belum Anda ketahui, padahal ini tentunya cukup penting diketahui. Untuk itu berikut ini beberapa jenis call center yang harus Anda ketahui sebelum menggunakan layanan call center ini.

1. Pusat Panggilan Masuk

Pengertian call center dan jenisnya yang pertama adalah jenis call center panggilan masuk. Seperti namanya call center ini hanya ditujukan untuk panggilan masuk. Sehingga karyawan yang bekerja di pusat panggilan masuk ini hanya akan menerima panggilan masuk dari pelanggan yang ingin menanyakan suatu informasi.

Selain itu layanan panggilan masuk ini juga bisa digunakan untuk pelanggan yang ingin menyatakan keluhan mereka terhadap perusahaan atau produk mereka. Biasanya layanan call center panggilan masuk ini tidak akan dibebankan dengan biaya, sehingga Anda bisa menghubungi perusahaan dengan gratis.

Tentunya pusat panggilan masuk ini akan sangat dibutuhkan bagi pengguna atau pelanggan, terutama mereka yang ingin menyatakan keluhannya. Sehingga call center bisa membantu menyelesaikan keluhan pelanggan dengan lebih mudah dan cepat tanpa terhalang komunikasi.

2. Pusat Panggilan Keluar

Pengertian call center dan jenisnya selanjutnya merupakan pusat panggilan keluar. Biasanya call center jenis ini akan digunakan karyawan untuk menghubungi pelanggan sesuai dengan daftar. Biasanya layanan ini digunakan untuk menghubungi pelanggan dengan keperluan pemasaran atau penjualan suatu produk yang ditawarkan perusahaan.

Namun biasanya jenis call center satu ini harus memenuhi peraturan National Do Not Call Registry. Dengan ini warga negara akan menambahkan nomor mereka. Hal ini bertujuan untuk menghindari adanya panggilan yang mungkin masuk dari nomor yang tidak dikenal dan menjauhi risiko ajakan yang merugikan.

Sehingga biasanya call center jenis ini tidak akan sembarangan dalam menghubungi pelanggannya. Selain itu pelanggan juga tidak akan mendapatkan panggilan sembarangan. Tentu ini dapat menjaga keamanan pelanggan dan tentunya karyawan bisa menghubungi pelanggannya dengan tepat.

3. Pusat Panggilan Domestic

Pengertian call center dan jenisnya selanjutnya adalah pusat panggilan domestic. Seperti namanya pusat panggilan ini hanya ditujukan untuk pelanggan dengan negara yang sama. Sehingga biasanya pusat layanan call center ini tidak akan melakukan panggilan atau menghubungi pelanggan yang berada di luar negeri.

Selain itu karyawan call center juga hanya akan menerima panggilan dari pelanggan yang berada di negara yang sama. Tentunya karyawan tidak akan menerima panggilan atau pesan dari pelanggan yang berada di negara lain.

Hal ini akan lebih menguntungkan karena karyawan dapat lebih mudah dalam memisahkan mana pelanggan dari satu negara maupun pelanggan yang ada di negara lain. Dengan layanan ini pekerjaan karyawan pun juga lebih terstruktur dan tidak saling bercampur. Terutama ketika akan memberikan informasi yang berbeda-beda.

4. Pusat Panggilan Internasional

Pengertian call center dan jenisnya selanjutnya adalah pusat panggilan internasional. Berbeda dengan pusat panggilan domestic, pusat panggilan ini digunakan untuk menghubungi pelanggan yang ada di luar negeri. Dengan kata lain call center ini digunakan untuk menghubungi pelanggan yang tidak berada pada satu negara, call center ini khusus digunakan untuk menangani pelanggan di luar negeri.

Biasanya jenis layanan ini digunakan oleh perusahaan internasional, karena mereka biasanya jauh lebih banyak bertukar informasi dengan pelanggan di luar negara. Sehingga dengan call center ini, karyawan jadi lebih mudah untuk menghubungi pelanggan mereka yang tidak berada dalam satu negara.

Biasanya karyawan call center untuk pusat panggilan internasional akan diberikan latihan mengenai aksen bahasa dan budaya dari pelanggan luar negeri tersebut. Sehingga mereka jadi lebih mudah ketika ingin melakukan komunikasi dengan mereka tanpa adanya halangan budaya dan bahasa.

Klasifikasi Call Center

Selain pengertian call center dan jenisnya call center ini juga diklasifikasikan kedalam beberapa hal. Klasifikasi ini tentunya juga sangat penting untuk Anda ketahui. Klasifikasi yang pertama adalah In-House Call Centers, panggilan ini biasanya digunakan untuk mendapatkan pelanggan baru.

Keuntungan dari call center ini adalah terjalinnya hubungan baik antara staf call center dengan bisnis lainnya, yang kedua adalah Outsourced Call Centers. Klasifikasi call center ini merupakan pusat panggilan yang bisa digunakan untuk panggilan luar negeri maupun untuk panggilan domestic.

Pengertian call center dan jenisnya ini tentunya sangat penting untuk Anda ketahui. Karena dengan ini Anda bisa jadi lebih mudah ketika ingin menggunakan layanan call center. Apalagi bagi perusahaan call center ini menjadi hal yang cukup penting mengingat fungsinya sebagai sarana berbagi informasi dengan pelanggan. Semoga bermanfaat!