Cara Setting Keyboard Laptop Windows 10
unsplash.com

Cara Setting Keyboard Laptop Windows 10, Pemula Wajib Tahu!

Cara setting keyboard laptop Windows 10 harus Anda ketahui agar Anda dapat melakukannya dengan baik dan benar. Hal ini juga sangat berpengaruh terhadap kinerja keyboard pada perangkat komputer Anda. Seperti pada saat Anda membutuhkan adanya karakter khusus yang bisa Anda miliki. Tentu saja, dalam proses pemasangannya, harus menggunakan berbagai sistem dan pengaturan secara khusus.

Beberapa karakter bahasa utamanya tidak terdapat dalam keyboard dan biasanya memang harus menggunakan pengaturan tertentu. Sehingga pada Windows 10 hanya memiliki bahasa keyboard bawaan saja. Namun jangan khawatir, sebab Anda masih bisa menambahkan dengan mudah.

Langkah-langkah berikut dapat membantu menjawab pertanyaan dan rasa penasaran Anda dalam melakukan proses setting keyboard. Tentunya agar segala bentuk karakter bahasa yang ingin Anda gunakan tersedia di tombol keyboard tersebut. Simak dan perhatikan secara seksama.

Cara Setting Keyboard Laptop Windows 10
unsplash.com

Cara Setting Keyboard Laptop Windows 10, Ketahui Cara Pengaturan Karakter Bahasa Lengkap!

Keyboard merupakan komponen yang sangat penting pada laptop. Perangkat ini memiliki fungsi sebagai papan ketik dan membantu menjalankan beberapa program saat perangkat Anda sedang berjalan. Nah, terkadang keyboard ternyata tiba-tiba tidak berfungsi. Keadaan ini tentu saja akan sangat mengganggu aktivitas atau pekerjaan Anda, bukan?

Jika sudah begini, Anda yang tidak mengetahui seluk beluk perangkat komputer segera menghubungi jasa reparasi atau beberapa kerabat dekat yang Anda ketahui telah mahir mengatasi kendala ini. Padahal, hal tersebut bisa saja Anda coba atasi dengan berbagai cara yang mudah dan praktis.

Berikut ini tutorial cara setting keyboard laptop windows 10 yang bisa Anda coba lakukan.

Melakukan Pengecekan Fungsi Pada Numlock

Cara setting keyboard laptop Windows 10 yang pertama, Anda bisa melakukan pengecekan fungsi pada bagian Numlock. Biasanya secara tidak sadar fitur ini akan diaktifkan oleh penggunanya sehingga dapat berfungsi. Jika sudah begitu, segera lakukan pengecekan. Proses mengeceknya juga tidak kalah mudah untuk dilakukan. Anda bisa mengakses ke menu numlock kemudian  memilih mengaktifkan atau menonaktifkannya.

Melakukan Restart

Cara berikutnya Anda juga perlu melakukan restart pada PC atau Windows 10 yang terdapat dalam menu start. Melakukan restart juga merupakan solusi terbaik ketika Anda merasa jika kinerja laptop mulai tidak stabil atau bahkan sempat terjadi eror beberapa saat.

Ini menandakan berbagai macam permasalahan yang bisa teratasi sesaat setelah laptop menghentikan aktivitasnya sejenak. Proses restart ini juga tidak memakan waktu yang lama. Hanya saja, semua jendela dan menu yang terlanjur Anda gunakan harus tertutup dan wajib dimulai kembali dari awal.

Merubah Layout Keyboard

Cara setting keyboard laptop Windows 10 yang berikutnya, Anda juga bisa mengubah layout keyboard sesuai dengan keinginan Anda. Klik start menu kemudian Anda bisa klik language pada kolom pencarian. Setelah itu, pilih option US Qwerty. Setelah semuanya Anda lakukan, umumnya akan tampil berbagai menu.

Kemudian Anda bisa melakukan perubahan pada menu layout keyboard sesuai dengan keinginan dan kebutuhan Anda. Otomatis keyboard akan berubah sesuai dengan keinginan Anda. Cara ini cukup mudah untuk Anda lakukan ketika ingin mengubah layout keyboard.

Melakukan One Screen Keyboard

Caranya cukup mudah, Anda hanya perlu melakukan one screen keyboard. Caranya Anda bisa klik menu start menu. Kemudian Anda bisa pilih program dan pilih accessories kemudian pilih accessibility dan langsung pilih on screen keyboard.

Otomatis keyboard akan beralih ke setting yang sudah Anda lakukan cara ini pastinya akan sangat mudah untuk Anda lakukan. Sehingga Anda tidak perlu merasa khawatir ketika ingin melakukan on screen keyboard untuk mengubah setting laptop.

Menggunakan Menu Taskbar

Salah satu menu yang sangat bermanfaat dan bisa menjadi solusi ketika Anda merasa kesulitan dalam melakukan instal keyboard laptop menggunakan Windows 10 adalah adalah Taskbar. Menu ini merupakan sebuah garis yang vertikal, dan terletak pada bagian bawah layar monitor. Umumnya, beberapa jenis aplikasi penting yang biasa kita gunakan akan ditandai dan disematkan ke dalam menu taskbar ini.

Cara setting keyboard laptop Windows 10 Anda juga bisa menggunakan menu taskbar untuk melakukan setting pada laptop. Kemudian Anda bisa klik menggunakan tombol singkatan bahasa yang letaknya pada area informasi taskbar misalnya ENG.